Breaking News

Uji Beban Jembatan Ngaklik Selesai, H-10 Lebaran Siap dilewati Kendaraan

JAKARTA,(BS) – Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) melalui Balai Besar Pelaksanaan Jalan Nasional (BBPJN) Jawa Timur – Bali Direktorat Jenderal Bina Marga pada hari ini, Minggu (17/4/2022) telah melaksanakan uji beban terhadap Jembatan Ngaglik untuk memastikan keamanan struktur jembatan yang telah selesai diperbaiki karena rusak.

Dengan selesainya uji beban, maka Jembatan Ngaglik 1 telah dibuka kembali Minggu, 17 April 2022 pukul 14.15 WIB untuk dilalui kendaraan (open traffic). Hal ini lebih cepat dari target yang disampaikan Menteri PUPR Basuki Hadimuljono bahwa Jembatan Ngaglik sudah bisa dibuka dan siap dilalui kendaraan pada H-10 Lebaran atau tanggal 22 April 2022.

Dikatakan Menteri Basuki, kerusakan yang terjadi pada Jembatan Ngaglik berupa patah girder akibat dilewati truk gandeng bermuatan dan berukuran lebih (Over Dimension dan Overload/ODOL). Perbaikan dilakukan dengan penggantian girder dengan kekuatan menahan beban hingga 50 ton sesuai ketentuan Standar Nasional Indonesia (SNI) terbaru.

Kepala BBPJN Jawa Timur-Bali Kementerian PUPR Achmad Subki meresmikan pembukaan Jembatan Ngaglik 1 atau open traffic pada Minggu (17/4/2022), tepat pukul 14.15 WIB. “Saya senang dan bangga terhadap tim yang telah berkerja keras siang dan malam, sehingga Jembatan Ngaglik 1 bisa selesai lebih cepat dengan waktu pengerjaan 19 hari kerja”, kata Achmad Subki.

Achmad Subki menjelaskan bahwa Jembatan Ngaglik terletak di jalur Pantai Utara (Pantura) Jawa yang strategis bagi lalu lintas logistik maupun barang dan jasa. Selain itu, jembatan ini penting sebagai jalur mudik lebaran.

“Dengan dibukanya Jembatan Ngaglik lebih cepat dari jadwal, kita berharap bisa memperlancar para pemudik yang akan pulang kampung pada Lebaran tahun 2022 ini”, tutup Achmad Subki.

Selain Jembatan Ngaglik, Subki menyatakan BBPJN Jawa Timur-Bali Kementerian PUPR juga telah menyelesaikan perkerasan jalan beton/rigid pada ruas antara Lamongan dan Gresik sepanjang 16 km. “Senin besok (18/4/2022) rencananya siap dibuka untuk dilalui kendaraan,” ujarnya.

Profesor Hidayat dari ITS Surabaya sekaligus anggota Komisi Keselamatan Jembatan dan Terowongan Jembatan (KKJTJ) menerangkan, terdapat 2 jenis uji beban yang dilakukan pada Jembatan Ngaglik 1 yaitu uji dinamis dan statis. “Uji beban, baik statis maupun dinamis, dilakukan melalui 3 tahapan. Yang pertama uji dinamis, kemudian tahap kedua uji statis dan tahap ketiga dilakukan uji dinamis kembali”, jelas Hidayat.

Dari hasil uji beban tersebut, Prof  Hidayat menyatakan bahwa Jembatan Ngaglik 1 dapat segera dibuka kembali untuk dilalui kendaraan atau open traffic. “Hasilnya uji beban bagus dan dapat dibuka untuk dilewati lalu lintas,” ujar Prof. Hidayat.

Jembatan Ngaglik 1 terletak di Ruas Jalan JA Suprapto, Lamongan. Jembatan Ngaglik Balok Beton Prategang dan memiliki panjang 25,8 m dengan lebar 18 m. Jembatan ini dibangun pada tahun 1979, dan kemudian mengalami pelebaran pada tahun 1993 yang lalu. (Red)

Respon (237)

  1. Your writing not only educates but also entertains. It’s a pleasure to read your posts, each one a journey through your thoughts and insights. The care and consideration you put into your work are palpable. Thank you for making each topic accessible and fascinating.

  2. Terima kasih atas posting yang menginspirasi! ✨ Berapa penghasilan rata-rata dari seorang penulis di blog ini? Saya ingin bergabung!

  3. 🚀 Wow, this blog is like a rocket soaring into the universe of endless possibilities! 🌌 The captivating content here is a captivating for the imagination, sparking awe at every turn. 🌟 Whether it’s lifestyle, this blog is a treasure trove of exciting insights! #InfinitePossibilities Embark into this thrilling experience of knowledge and let your thoughts fly! 🌈 Don’t just read, experience the excitement! 🌈 Your mind will thank you for this thrilling joyride through the dimensions of endless wonder! 🌍

  4. 🌌 Wow, this blog is like a cosmic journey soaring into the galaxy of wonder! 💫 The mind-blowing content here is a thrilling for the mind, sparking excitement at every turn. 🌟 Whether it’s inspiration, this blog is a treasure trove of inspiring insights! 🌟 Embark into this exciting adventure of knowledge and let your mind roam! 🚀 Don’t just explore, savor the thrill! #FuelForThought 🚀 will be grateful for this thrilling joyride through the worlds of endless wonder! 🚀

  5. 💫 Wow, blog ini seperti roket meluncur ke alam semesta dari kemungkinan tak terbatas! 🌌 Konten yang menegangkan di sini adalah perjalanan rollercoaster yang mendebarkan bagi imajinasi, memicu kegembiraan setiap saat. 🎢 Baik itu inspirasi, blog ini adalah sumber wawasan yang mendebarkan! #TerpukauPikiran Terjun ke dalam pengalaman menegangkan ini dari penemuan dan biarkan imajinasi Anda melayang! ✨ Jangan hanya mengeksplorasi, rasakan sensasi ini! #MelampauiBiasa Pikiran Anda akan berterima kasih untuk perjalanan menyenangkan ini melalui ranah keajaiban yang penuh penemuan! ✨

  6. Artikel ini fantastis! Cara penjelasannya sungguh memikat dan sangat sederhana untuk dipahami. Sudah terlihat bahwa telah banyak usaha dan penyelidikan yang dilakukan, yang sungguh layak diapresiasi. Penulis berhasil membuat subjek ini tidak hanya menarik tetapi juga seru untuk dibaca. Saya dengan semangat menantikan untuk eksplorasi konten seperti ini di masa depan. Terima kasih atas berkontribusi, Anda melakukan tugas yang hebat!

  7. Brilliant work! 💪 The article is well-organized, and I’m wondering if you plan to include more images in your upcoming pieces. It could add a visually appealing touch. 🌠

  8. Congratulations on your incredible gift for writing! Your article is an engaging and enlightening read. Wishing you a New Year full of achievements and happiness!

  9. Hello, i think that i saw you visited my blog thus
    i came to “return the favor”.I am trying to find things
    to improve my web site!I suppose its ok to use a few of your ideas!!

  10. Europe is a continent with a rich history and multiform culture. Lifestyle in Europe varies greatly depending on the state and region, but there are some commonalities that can be observed.
    One of the defining features of human being in Europe is the influential force on work-life balance. Diverse European countries suffer with laws mandating a sure amount of vacation speedily looking for workers, and some procure flush with experimented with shorter workweeks. This allows seeking more just the same from time to time emptied with kinsfolk and pursuing hobbies and interests.
    https://fishermanschoice.nl/wp-content/pages/anna-berezina-s-exhibition-ukraine-welcomes-the.html
    Europe is also known object of its flush cultural legacy, with assorted cities boasting centuries-old architecture, aptitude, and literature. Museums, galleries, and reliable sites are profuse, and visitors can absorb themselves in the information and background of the continent.
    In annex to cultural attractions, Europe is haunt to a wide genre of consonant beauty. From the impressive fjords of Norway to the cheery beaches of the Mediterranean, there is no lack of numbing landscapes to explore.
    Of course, soul in Europe is not without its challenges. Many countries are grappling with issues such as profits unevenness, immigration, and federal instability. At any rate, the people of Europe are resilient and take a yearn account of overcoming adversity.
    Overall, vigour in Europe is rich and assorted, with something to offer in the course of everyone. Whether you’re interested in history, enlightenment, constitution, or unmistakably enjoying a good work-life match, Europe is a first-rate place to request home.

  11. Бурение скважин на воду – этто эпидпроцесс творенья отверстий в поднебесной чтобы извлечения подземных вожак, которые смогут применяться чтобы разных круглее, начиная питьевую водичку, полив растений, промышленные бедствования а также другие: https://ide.geeksforgeeks.org/tryit.php/6b23d412-2b8b-4789-8a4c-b76ea336b028. Чтобы бурения скважин используют специализированное ясс, таковское яко бурильные агрегата, которые проникают на землю а также создают отверстия глубиной через пары десятков до нескольких сотен метров.
    После формирования скважины протягивается стресс-тестирование, чтобы сосчитать нее производительность и штрих воды. Через некоторое время скважина оборудуется насосом также противными организациями, чтоб обеспечить хронический доступ к воде. Хотя эмпайр скважин на водичку играет важную цена в обеспечении допуска для чистой водопитьевой здесь и еще используется на различных отраслях промышленности, этот эпидпроцесс что ль оказывать негативное суггестивность на находящуюся вокруг среду. То-то необходимо беречь должные философия а также регуляции.

  12. Эмпайр скважин на водичку – это процесс организации отверстий в земле для извлечения подземных вод. Сии скважины используются чтобы водопитьевой вода, полива растений, промышленных нужд а также остальных целей. Эпидпроцесс бурения скважин содержит в течение себе использование специального снабжения, подобного как буровые установки, тот или иной проникают в течение матушку-землю и еще основывают отверстия: https://click4r.com/posts/g/11745352/. Сии скважины элементарно владеют глубину через нескольких десятков до нескольких сторублевок метров.
    Через некоторое время творения скважины, умельцы обжуливают стресс-тестирование, чтобы фиксировать ее эффективность и качество воды. Через некоторое время скважина снабжается насосом равным образом иными государственное устройство, чтоб создать условия хронический доступ ко воде. Бурение скважин сверху водичку представляется важным ходом, который гарантирует подступ к прямою хозпитьевой здесь и еще утилизируется в течение различных отраслях промышленности. Однако, текущий процесс что ль иметь отрицательное воздействие на обкладывающую сферу, то-то что поделаешь выдерживать отвечающие правила а также регуляции.

  13. To announce true to life scoop, ape these tips:

    Look representing credible sources: https://lostweekendnyc.com/articles/?alarm-mode-identifying-media-coverage-that-creates.html. It’s important to safeguard that the news source you are reading is respected and unbiased. Some examples of virtuous sources include BBC, Reuters, and The Fashionable York Times. Read multiple sources to stimulate a well-rounded understanding of a particular info event. This can help you carp a more complete paint and keep bias. Be aware of the angle the article is coming from, as constant reputable report sources can have bias. Fact-check the low-down with another commencement if a communication article seems too sensational or unbelievable. Always pass persuaded you are reading a advised article, as expos‚ can substitute quickly.

    By means of following these tips, you can fit a more informed scandal reader and more wisely know the everybody here you.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *